ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
Indoesia merdeka pada tanggal 17 agustus
1945. Toko yang memproklamasikan kemerdekaan indonesia adalah Ir. Soekarna dan
Drs. Moh. Hatta sehingga mereka disebut sebagai proklamator indonesia. Teks
proklmasi awalnya ditulis oleh soekarna kemudian diketik oleh Sayuti Melik.
Sang saka merah putih adalah sebutan bagi bendera nasional indonesia. Warna
merah memilki makna berani dan putih berarti suci. Benera pusaka dijahit oleh
ibu fatmawati istri presiden soekarno pada tahun 1944. Bendera pusaka berukuran
276 cm x 200 cm. Pendidikan di indonesia dipelopori oleh Ki Hajar Dewantara,
sehingga beliau disebut sebagai bapak pendidikan nasional
BAHASA INDONESIA
Susunan pidato
persuasive sama dengan pidato pada Pidato
persuasif adalah pidato dengan kata-kata yang bersifat persuasive atau memengaruhi orang yang mendengarnya.
Berikut adalah beberapa ciri pidato persuasive :
1.
Orang yang berpidato memahami bawha
pendirian dan pemahaman pendengar dapat diubah.
2.
Berusaha menjelaskan dan menarik
kepercayaan pendengar
3.
Berusaha menciptakan kesepakatan
antara orang yang berpidato dengan pendengar
4.
Berusaha menghindari konflik agar
kepercayaan pendegar tidak hilang
5.
Menunjukkan fakta-fakta dan data
untuk menguatkan argument.
ILMU PENGETAHUAN ALAM
Untuk melindungi
diri dari pemangsa, hewan memiliki bentuk dan tingkah laku tertentu :
1.
Kura-kura memilki cangkang yang
keras yang dapat digunakan untuk bersembunyi
2.
Kepiting memilki dua capit besar
dan tajam untuk melindungi diri
3.
Landaj memiliki duri-duri tajam
yang menutupi tubuhnya. Duri tersebut akan berdiri jika landak merasa terancam
4.
Badak memiliki cula, gajah punya
gading, sapi punya tanduk untuk mempertahankan diri
5.
Beberapa jenis hewan dapat
menyesuaikan seketika dengan lingkungannya ketika terdapat ancaman
6.
seperti (belalang dan
kupu-kupu memilih daun yang sewarna
dengan tubuhnya yang diebut dengan kamuflase. Bunglon mengubah warna tubuh
sesuai dengan lingkungan yang disebut dengan mimikri)
Berikut beberapa
hewan yang bertingkah laku khusus untuk melindungi diri dari pemangsa
1.
Trenggiling dan kaki seribu akan
menggulung badannya jika merasa terancam
2.
Kalajengking, lebah, dan kelabang
menggunakan sengatnya yang beracun untuk melindungi diri
3.
Walang sangit mengeluarkan bau yang
sangat menyengat
4.
Cumi-cumi dan gurita mengeluarkan
cairan seperti tinta yang akan membuat air menjadi keruh
5.
Kecoak, musang, dan kumbang akan
berpura-pura mati
6.
Cecak, kadal, tokek, akan
memutuskan ekornya jika terancam
SENI BUDAYA DAN RAKARYA
Tari
tradisioanal terdiri atas tari tungal, berpasangan, dan tari berkelompok. Dalam
membawakan tari kelompok dibutuhkan kerjasama yang baik. Persiapan yang harus
dilakukan sebelum menari adalah sebagai berikut :
1. Pemilihan materi tari
2. Latihan menari
3. Musik pengiring
4. Persiapan kostum dan property
ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
Masa orde baru dipimin oleh presiden Soeharto selama 32 tahun sejak
tahun 1966 sampai tahun 1998. Masa orde baru merupakan masa pembangunan
indonesia, sehingga soeharto disebut sebagai bapak pembangunan. Reformasi
adalah perubahan yang menyeluruh di berbagai bidang. Era reformasi dimulai tahu
1988. Pada masa reformasi prubahan yang terjadi adalah kebebasan berkespresi
dan bersuara demi kemajuan bangsa.
BAHASA INDONESIA
Susuan naskah pidato persuasive sama
dengan pidato umumnya yaitu pembukaan, isi, dan penutup. Berikut adalah
langkah-langkah dalam menyusun pidato persuasive :
1.
Menentukan tema dan sasaran pendengar
2.
Membuat kerangka pidato
3.
Mengembangkan kerangka pidato
4.
Bagian pembuaka berisi salam dan gambaran pidato yang akan
disampaikan
5.
Bagian isi menyampaikan informasi berupa fakta yang lebi
khusus
6.
Bagian penutup berupa kesimpulan tentang apa yang telah
disampaikan.
7.
Menggunakan bahasa yang baku dan santun.
Wawancara adalah tanya jawab yang
dilakukan seseorang terhadap narasumber untuk dimintai pendpatnya. Orang yang
mewawancarai disebut pewawancara dan orang yang diwawancarai disebut dengan
narasumber.
ILMU PENGETAHUAN ALAM
Berikut contoh interaksi hewan dalam kelomok :
1.
Melindungi diri dari musuh, ayam
akan bersuara gaduh untuk memperingatkan akan adanya pemangsa, semut yang
sarangnya terganggu akan mengeluarkan zat dari mulutnya.
2.
Mencari makan atau air, saat musim
kemarau atau dingin beberapa hewan melakukan migrasi secara berkelompok.
Migrasi adalah perjalanan sekolompok hewan dengan jarak yang jauh. (burung
angsa, jalak, dan burung camar melakukan migrasi), (zebra dan banteng melakukan
migrasi dari benua afrika untuk mencari air)
3.
Mencari tempat untuk berkembang
biak
·
Kepiting merah di pulau Christmas
mlakukan migrasi ketika musim hujan dan
laut pasang
·
Penyu hijau mendarat dikepulauan
derawan, Kalimantan untuk bertelur
·
Ikan salmon bermigrasi ke hulu
untuk bertelur di tempat mereka menetas dulu.
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
Perbedaan yang
disatukan dalam kerukuan dapat menjadi kekuatan sebua bangsa. Rakyat indonesia
mengenal sebuah semboyan yang berbunyi ”Bhineka Tunggal Ika” yang berarti
wlaupun rakyat indonesia terdiri atas berbagai suku, agama, dan kebudayaan
namun sesungguhnya kita tetap satu yaitu Indonesia. kepentingan setiap orang
bisa saja berbeda-beda akan tetapi, pasti ada kepentingan bersama yang
menyatukan setiap orang. Agar sikap mendahulukan kepentingan bersama dapat
terbangun maka pikirkan apa yang kamu rasakan jika ada orang lain yang bersikap
egois dan merugikan dirimu.contohnya saat adik/kakakmu menyetel TV dengan suara
yang keras saat kamu sedang konsentrasi belajar. Jika sikap mendahulukan
kepentingan bersama sudah terbangun, tentu persatuan dan kesatuan akan
terbangun dengan sendirinya.
SENI BUDAYA DAN PRAKARYA
Setelah persiapan dilakukan tahap terakhir adalah pementasan.
Saat pementasan para penari harus percaya diri dan tunjukkan kerja sama yang
lebih erat. Ketika kelompok lain sedang melakukan pementasan kamu dapat
menuliskan berbagai pertanyaa seperti :
1.
Apa nama dan tema tarian tersebut
2.
Apakah tarian tersebut termasuk
tari tradisional jika ia berasal dari mana tari tersebut
3.
Gerakan dasar apa yang menjadi ci
khas tarian tersebut
4.
Apakah nilai-nilai luhur yang
terkandung dalam gerakan.
BAHASAN INDONESIA
Hal-hal
yang perlu diperhatikan saat menyampaikan pidato persuasif
1.
Berdiri pada posisi yang tepat agar semua pendengar dapat
melihatmu
2.
Posisi badan tegak
3.
Baca pidato dengan lafat yang jelas, intonasi tepat
4.
Jarang terlalu sering meilhat naskah
5.
Memandang seluruh pendengar
6.
Sampaikan dengan penuh percaya diri
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
Kerukunan dan
kerjasama merupakan sikap yang sangat perlu dimiliki oleh setiap manusia agar
tercipta kehidpuan yang aman, nyaman, dan menyenangkan. Agar dapat bekerjasama
diperlukan sikap rukun. Jika sikap mendahulukan kepentingan bersama telah
terbangun dalam diri maka persatuan akan lebih mudah dibangun.
BAHASA INDONESIA
Cara
membuat laporan hasil pengamatan pidato :
1.
Dengarkan pidato secara seksama
2.
Catat dengan ringkas pidato yang disampaikan
3.
Kita juga dapat mengamati penampilan orang yang sedang
berpidato
4.
Amati cara temannu yang sedang berpidato terhada hal-hal
berikut
·
Apakah dia percaya diri ?
·
Apa suara terdengar jelas ?
·
Apakah intonasinya tepat ?
·
Apakah isi pidato tersampaikan ?
0 Comments:
Posting Komentar